Telkom University Mendapat Honorable Mation Pada ONMIPA 2022
ONMIPA atau Olimpiade Nasional Matematika & IPA merupakan kompetisi yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia melalui Balai Pengembangan Talenta Indonesia dengan universita Brawijaya sebagai tuan rumah.
Olimpiade Nasional Matematika & IPA (ONMIPA) merupakan agenda tahunan yang diperuntukkan bagi universitas diseluruh Indonesia yang terdiri dari seleksi PT, seleksi wilayah dan lomba tingkat nasional. Pada tahun 2022 Telkom University mengikuti Olimpiade Nasional Matematika & IPA (ONMIPA) dengan menyelenggarakan seleksi internal dan mengirimkan delegasi tingkat wilayah sebanyak 17 mahasiswa yang terbagi dalam empat bidang yaitu dengan nama mahasiswa :
1. Bidang Fisika
- Narohasagamora William Batuarbias (Fakultas Rekayasa Industri) S1 Teknik Industri
- Ariq Shaquille Baswara (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Elektro
- Vincentius Jason Samhadi (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Elektro
- Salsabilla Laura Lazari (Fakultas Informatika) S1 Informatika
2. Bidang Biologi
- Prima Febrianto (Fakultas Rekayasa Industri) S1 Sistem Informasi
- Radiana De Salma (Fakultas Informatika) S1 Teknologi Informasi
- Yunita Putri (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Telekomunikasi
- M. Yusup ABD Salam (Fakultas Teknik Elekkto) S1 Teknik Fisika
- Priscillia Angel Pabutungan (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Elektro
3. Bidang Kimia
- Ihksan Maulidin (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Fisika
- Annisa Puji Lestari (Fakultas Tknik Elektro) S1 Teknik Telekomunikasi
- Fasya Hanifah (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Komputer
- Chizka Marqyza Salsabillah Enzy (Fakultas Rekayasa Industri) S1 Teknik Industri
- Anindya Nitsara Dwi Sukmawati (Fakultas Teknik Elektro) S1 Teknik Fisika
3. Bidang Matematika
- Muh. Amirul Mubarak Naimu (Fakultas Teknik Elektro) S1 Sistem Informasi
- Wandi Yusuf Kurniawan (Fakultas Informatika) S1 Informatika
- Yusuf Kamal Siregar (Fakultas Informatika) S1 Informatika
Tim perwakilan Telkom University pada Olimpiade Nasional Matematika & IPA berhasil menuju tingkat nasional serta mendapatkan pengharagaan honorable mation .